Inilah Deretan 4 Skin Baru All Star 515 Mobile Legends

4 min read

Skin baru All Star 515

Mobile Legends mengeluarkan event yang terbaru yaitu skin baru All Star 515 Mobile Legends. Keempat skin tersebut diresmikan bertepatan pada dimulainya season baru MLBB. Event tahunan kali ini pihak Mobile Legend menggunakan tema musik.

Baca juga : Build Hilda Terbaru Mobile Legends Otomatis Menang

Sehingga tidak heran jika memiliki berbagai hal baru yang dibawa pada event 515 All Star kali ini. Event tersebut mulai dari berbagai macam hadiah yang bisa kalian dapatkan. Tidak hanya itu saja Mobile Legends juga menunjuk grup musik Kpop ITZY sebagai brand ambassador pada event tahun ini.

Apa Itu Skin Baru All Star 515 Mobile Legends?

Skin baru All Star 515

Jika pada tahun-tahun sebelumnya pihak Mobile Legends mengadakan event tahunan dengan menggunakan tema 515 party dan 515 unite yang juga menggunakan tema musik.

Tidak heran jika kali ini pihak Mobile Legends juga meneruskan hal yang sudah menjadi ciri khas, yaitu dengan menggunakan tema yang serupa. Event tahunan kali ini pihak Mobile Legends membawa banyak sekali perhatian.

Perhatian tersebut dimulai dari tampilan map terbaru dengan tema cyberpunk dan juga berbagai event lainnya yang juga bertemakan senada, musik. Pada event yang diberi nama All Star ini pihak Mobile Legends menghadirkan konten hiburan yang dapat dimanfaatkan oleh para pemain.

Tujuannya sudah pasti untuk meningkatkan level mereka menjadi level superstars. Skin baru All Star 515 Mobile Legends ini sudah dimulai sejak 31 Maret lalu. Sehingga kalian sudah dapat mencobanya.

Inilah Skin Baru All Star 515 Mobile Legends Bang Bang

Skin baru All Star 515

Dalam rangka untuk memeriahkan venet tahunan Mobile Legends Bang Bang menghadirkan 4 hero dengan skin eksklusif. Keempat skin hero tersebut terdiri atas Eudora, Rafaela, Hanabi, dan Miya. Nantinya keempat skin tersebut akan dirilis secara bergantian.

  • Skin Rafaela Seraphic

Skin baru All Star 515 Mobile Legends yang pertama adalah skin Rafaela Seraphic. Skin pertama ini sudah rilis pada 31 Maret 2023. Skin ini bisa kalian dapatkan secara gratis di aplikasi Mobile Legends. Skin ini bisa mengubah kesan dewi pada Rafaela menjadi ikon fashion-forward.

Tidak hanya itu saja juga dilengkapi dengan pakaian preppy yang indah dan aksesori yang canggih. Hal itulah yang membuat skin ini menjadi model runway yang terlihat sempurna. Namun, yang lebih menarik adalah tongkat Rafaela yang sekarang menjadi tongkat selfie.

Tidak hanya tongkat selfie semata tapi tongkat tersebut juga dilengkapi dengan ponsel yang telah terpasang. Fitur unik tersebut membuat skin Rafaela Spahic Selfie ini terlihat sangat berbeda dari semua skin Rafaela lainnya.

Untuk mendapatkan skin Rafaela Seraphic Selfie secara gratis ini maka kalian harus bisa mengumpulkan 100 technotes per hari dengan cara menyelesaikan quest  yang nantinya bisa kalian berikan kepada Rafaela Seraphic Selfie melalui tombol Purify untuk mendapatkan poin.

Tugas yang diberikan pun terbilang cukup bermacam-macam, seperti menyelesaikan satu pertandingan, bermain dengan tema, atau bisa juga menggunakan hero tertentu dalam permainan. Kalian harus mengumpulkan peringkat A atau setara dengan 1000 poin.

  • Miya Atomic  dan Eudora Atomic

Skin baru all star 515 mobile legends yang selanjutnya adalah Miya Atomic dan Eudora Atomic. Bagi kalian para penggemar skin Miya dan Eudora hal ini merupakan kabar gembira. Sebab, Skin Miya dan Eudora merupakan duo skin yang paling disukai oleh para gamer.

Skin Miya dan Eudora tentu akan merasa layaknya superstars. Sebab, kedua hero skin tersebut menggunakan pakaian yang futuristik dengan tema musik yang tampil memukau. Rambut Miya diubah dari baru-abu menjadi sebuah kombinasi ungu, biru dan juga merah muda.

Tampilan Miya pada event Mobile Legends tahun ini terlihat sangat serasi dengan jubahnya yang mengkilap. Tidak hanya itu saja pakaian hitam dan putihnya sentuhan emas bisa memberikan tampilan yang segar untuk para gamer.

Miya yang memegang busur cyberpunk memiliki khas yang menembak musik garis-garis sebagai anak panah. Sehingga memungkinkan kalian untuk menjatuhkan musuh dengan baya yang indah.

Sedangkan di sisi lain, Eudora memiliki warna rambut keemasan. Hal ini tentu berbeda pada warna rambut biasanya, yaitu putih metalik pada kulit aslinya. Eudora yang mengenakan bodysuit dilengkapi dengan skema warna putih, hitam dan emas serta rok luar yang berkilau yang bergerak seiring dengan aksinya.

Hal itulah yang membuatnya menjadi penyihir yang garang. Kemampuan kedua skin baru All Star 515 Mobile Legends ini menampilkan lampu neon dan juga efek listrik, dan juga partikel yang berhubungan dengan musik, seperti headset, not, dan juga icon play serta pause.

Tidak hanya itu saja kedua skin ini juga memiliki kemampuan efek suara yang unik. Hal itu yang bisa menciptakan keseruan ketika kalian terlibat dalam pertarungan tim. Skin Atomic ini juga dilengkapi dengan aksi idle dan juga aksi dalam game.

Bagi kalian yang menginginkan skin Miya Atomic ini bisa mendapatkan pada 5 April hingga 25 April. Sedangkan untuk Eudora Atomic kalian bisa mendapatkan  pada 12 April hingga 2 Mei. Kedua skin tersebut memiliki diskon 30%. Namun, meski demikian belum mengungkapkan berapa harganya.

  • Skin Hanabi Moonlit Ninja

Skin baru All Star 515 Mobile Legends yang selanjutnya adalah skin Hanabi Moonlit Ninja. Hero yang satu ini bisa kalian dapatkan melalui event Moonlit Wish yang terbaru. Lalu, berapa harga skin terbaru ini? Banyak yang beranggapan jika skin yang satu ini terbilang cukup mahal, sebab tidak ada token gratis pada 15 April 2023 lalu.

Namun, jika kalian ingin mendapatkan harga yang relatif lebih murah disarankan untuk menunggu pada 22 April dan 29 April. Sebab terdapat request event agar bisa mendapatkan token gratis. Dan untuk menjawabnya maka kalian harus mengetahui berapa total token gratis yang bisa kalian peroleh.

Untuk mendapatkan skin Hanabi Moonlit Ninja ini maka kalian memerlukan sekitar 5000 diamond untuk mendapatkan 800 moonlit crest. Sehingga apabila kurang 2000 diamond maka kalian memerlukan sekitar 3000 diamond agar bisa memperoleh skin Hanabi yang terupdate.

Untuk harga skin baru All Star 515 Mobile Legends 2023 Hanabi Moonlit ninja ini dibanderol dari harga Rp. 1 juta atau 6000 diamond yang harus kalian siapkan agar bisa memiliki skin yang satu ini. Skin ini menggambarkan cahaya dan pesta.

Cara Mendapatkan Skin Baru All Star 515 Mobile Legends Gratis 

Skin baru All Star 515

Sebab, event All Star Mobile Legends ini sangat cantik sekali untuk menjadi koleksi yang terbaru. Tidak heran jika skin ini bisa menjadi semakin keren sekali. Agar kalian memiliki hadiah tersebut maka kalian harus bersiap dengan skin seperti begini dengan benar.

Selain dengan cara diatas, terdapat beberapa langkah yang bisa kalian ikuti untuk bisa mendapatkan skin Hanabi gratis di Mobile Legends, diantaranya adalah sebagai berikut:

  • Twitter

Biasanya para pemilik akun fanbase Mobile Legends atau influencer akan membahas secara khusus tentang game Mobile Legends yang sedang menggelar kompetisi atau event yang bergengsi. Namun, dengan cara ini kalian mengandalkan skin 515 Hanabi secara gratis.

  • Ikutan kuis

Setelah mengetahui skin baru All Star 515 Mobile Legends untuk mendapatkan secara gratis bisa melalui ikutan kuis. Sebab, banyak pihak yang menyelenggarakan kuisnya dengan mudah tanpa mengharuskan adanya persyaratan yang berlebihan.

  • Forum

Game sekelas Mobile Legends ini biasanya memiliki forum internasional yang diisi oleh pemain Mobile Legends yang berasal dari Malaysia, Thailand, Singapura, Filipina, Laos, Vietnam, Myanmar, Indonesia hingga Jepang.

Forum tersebut umumnya terkadang juga mengadakan kuis. Sehingga bisa jadi solusi yang tepat agar bisa memperoleh skin Moonlight Wish Hanabi secara gratis. Dengan bergabung dengan forum Mobile Legends Bang Bang internasional selain bisa menambah ilmu juga bisa berbagai pengalaman.

  • Facebook

Hampir sebagian besar para pemain Mobile Legends asal Filipina seringkali ramai di Facebook. Sebab streamer Mobile Legends Bang Bang wanita yang cantik berasal dari negara itu. Wanita cantik tersebut aktif main dan menyiarkan kegiatan pusk rank melalui platform Facebook Gaming.

  • Instagram

Untuk mendapatkan skin baru All Star 515 Mobile Legends secara gratis yang selanjutnya adalah bisa melalui Instagram. Media sosial yang satu ini memiliki streamer yang banyak. Para steamer tersebut bekerja sama dengan perusahaan digital, seperti e-commerce.

Baca juga : Jenis Hero Mobile Legends Paling Populer dan Kuat

Event yang dimulai dari tanggal 31 Maret hingga 14 Mei  ini bisa kalian manfaatkan untuk memperoleh skin eksklusif secara gratis. Skin baru All Star 515 Mobile Legends ini juga bisa kalian dapatkan melalui top up diamond. 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *