Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game

4 min read

Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game

Banyak game PC berhasil mengubah dunia game, sehingga saat ini jauh lebih seru dan lebih baik dari sebelumnya. Penemuan ini tentunya menjadi hal besar dan bersejarah bagi dunia game.

Hal ini terkait inovasi yang dimiliki oleh game PC tersebut. Kemudian, banyak pihak yang mengikuti inovasi tersebut hingga akhirnya digunakan secara merata oleh game-game lainnya.

Seperti yang diketahui bahwa game PC sudah ditemukan setelah game console merebak. Kehadiran game pc sendiri merupakan inovasi yang sangat besar pada masanya.

Jadi jika Anda penasaran mengenai apa saja game PC yang sudah berhasil mengubah dunia game, simak selengkapnya berikut ini. Sebab, kami sudah menyediakan berbagai informasi menariknya untuk Anda.

Baca juga: Pilihan Game Roblox Paling Seru yang Bisa Anda Coba

7 Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game dengan Inovasinya

Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game_7 Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game dengan Inovasinya
Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game_7 Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game dengan Inovasinya

Saat ini sudah banyak sekali game yang berinovasi, sehingga tercipta game canggih dan out of the box. Tapi jika dilihat lebih jauh lagi, ternyata sudah ada game yang lebih dahulu berinovasi.

Inovasi yang mereka lakukan bahkan disebut-sebut sebagai alasan adanya game PC modern saat ini. Sayangnya masih banyak orang yang mengetahuinya, bahkan gamer profesional juga belum tentu mengetahuinya. Berikut ini adalah 7 game yang dikenal sebagai pembawa perubahan pada dunia game:

  • Doom

Mungkin banyak gamers modern tidak mengenal game PC berhasil mengubah dunia game satu ini. Sebab, Doom pertama kali dirilis pada tahun 1993 dan menjadi game FPS (first-person shooter).

Karena inovasinya tersebut, Doom berhasil menjadi game paling signifikan di seluruh dunia. Hanya dalam kurun dua tahun saja game ini sudah dimainkan oleh 15 – 20 juta orang.

Perlu diingat pada tahun tersebut akses game tidak semudah seperti saat ini. Karena popularitasnya tersebut, saat ini sudah banyak game FPS yang bermunculan.

  • The Sims

Game PC berhasil mengubah dunia game berikutnya adalah The Sims. Dari dulu hingga sekarang, permainan ini memang sangat digemari gamers yang ingin hidup di dunia virtual.

The Sims sendiri adalah game life simulator pertama di dunia yang dirilis pada tahun 2000. Sejak awal perilisannya, permainan ini menjadi best-seller. Hingga saat ini The Sims sudah memiliki 4 sekuel.

Jadi, dalam The Sims Anda hanya menjalankan berbagai aktivitas seperti di dunia nyata tapi secara virtual dan tidak ada misi tertentu. Jadi, banyak gamer yang memainkannya hanya untuk melepaskan penat.

  • World of Warcraft

Jika Anda pecinta game MMORPG (massive multiplayer online role-playing games), tentu sudah tidak asing dengan World of Warcraft. Game yang sudah dirilis sejak tahun 2004 ini tidak pernah sepi peminat.

Bahkan, World of Warcraft dijuluki sebagai game PC berhasil mengubah dunia game terlaris sepanjang masa. Hal ini yang mendorong perusahaan pengembangan game lainnya berlomba menciptakan game MMORPG.

  • Half-Life 2

Jika Doom merupakan game FPS pertama, maka Half-Life 2 merupakan game FPS yang memiliki alur cerita paling menarik pertama. Game besutan Valve Corporation ini memiliki grafis dan gameplay modern.

Tidak hanya itu, efek suara dan animasinya juga patut diacungi jempol untuk game yang dirilis tahun 2004. Menariknya, dalam Half-Life 2 ini pemainnya juga bisa memilih karakter yang sesuai keinginan. 

Sehingga, banyak di antara mereka yang tidak dapat lepas dari game ini. Saking larisnya di pasaran, Half-Life 2 berhasil mendapatkan penghargaan “Game of Decade”.

  • Grand Theft Auto

Game PC berhasil mengubah dunia game berikutnya adalah Grand Theft Auto atau GTA. Anda tentu setuju dengan hal ini, bahkan hingga sekarang game ini masih terbilang fenomenal dan memiliki banyak penggemar.

GTA sendiri merupakan game open world pertama yang sangat kontroversial. Sebab, dalam permainan ini gamers dituntut untuk melakukan berbagai kejahatan. Misalnya adalah membunuh, mencuri, dan menerobos.

Karena popularitasnya, GTA terus mengeluarkan versi terbarunya. Bahkan GTA juga disebut sebagai permainan yang terbilang produktif dalam mengeluarkan seri terbarunya.

  • The Secret of Monkey Island

The Secret of Monkey Island merupakan game adventure pertama yang memiliki grafis dan alur cerita menarik. Bahkan, efek suara yang dimiliki oleh game PC berhasil mengubah dunia game ini sangat baik.

Dalam permainan ini, nantinya Anda akan diminta untuk mengontrol karakter Threepwood. Karakter ini adalah seorang bajak laut yang ingin menemukan harta karun pada pulau Monkey.

Game yang dirilis pada tahun 1990 ini tidak membosankan sama sekali karena sepanjang permainan Anda akan disuguhkan dengan berbagai cerita. Mulai dari komedi hingga tantangan menarik.

  • Civilization

Game strategi pertama yang memiliki jalan cerita menarik adalah Civilization. Permainan ini pertama kali dirilis pada tahun 1991 yang memiliki latar waktu dan tempat 4000 SM.

Saat memainkan Civilization, kamu akan ditantang untuk membangun kerajaan. Gamers dikatakan menang apabila berhasil melalui rute 4X, yaitu eXplore, eXploit, eXpand, dan eXterminate.

Meski awal kemunculan game PC berhasil mengubah dunia game ini memiliki tampilan yang kurang menarik, tapi Civilization terus dikembangkan. Sehingga, permainan yang terinspirasi dari board game ini tampilannya jauh lebih menarik.

Inovasi Pada Game Modern Paling Unik

Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game_Inovasi Pada Game Modern Paling Unik
Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game_Inovasi Pada Game Modern Paling Unik

Setelah mengetahui game PC yang berhasil mengubah dunia game, kali ini kami juga akan membahas inovasi game modern. Sebab tidak dapat diragukan lagi bahwa saat ini kemajuan game sangat pesat.

Di antara banyaknya inovasi yang sudah berhasil diciptakan, ada beberapa jenis paling menarik. Bahkan, banyak orang sebelumnya menanggap bahwa inovasi ini mustahil.

Tapi, dengan kemajuan teknologi tentu saja semua bisa terjadi. Berikut ini adalah beberapa inovasi paling unik di dunia game modern:

  1. Microsoft Hololens merupakan teknologi AR (augmented reality) yang diluncurkan oleh Microsoft. Hololens memungkinkan penggunanya untuk merasakan fitur AR secara langsung dan bisa berinteraksi secara langsung.
  2. Nosulus Rift merupakan perangkat game PC berhasil mengubah dunia game yang dipamerkan oleh Ubisoft. Perangkat ini dipakai pada hidung, dengan ini Anda akan mampu mencium aroma saat karakter game kentut.
  3. PlayStation VR (virtual reality) sebenarnya sudah dirilis sejak 4 tahun yang lalu. Kemunculan game ini membuat pengguna bisa merasakan terjun langsung dalam game.
  4. Joy-Con merupakan controller canggih yang dilengkapi dengan teknologi IR Motion, yaitu motion sensor untuk mendeteksi gerakan. Banyak jenis game yang dimainkan menggunakan game ini, sehingga permainan semakin seru.
  5. LaserScope merupakan inovasi unik yang dikeluarkan oleh Nintendo pada tahun 1990. Saat ini, fungsinya sama seperti headset dan menjadi pelopor game PC berhasil mengubah dunia game.
  6. Kinect Xbox One merupakan perangkat yang mampu membaca gerakan pemain dalam jangkauan sensor. Hal ini memungkinkan Anda bermain tanpa menggunakan controller lagi.
  7. Wii Gloves merupakan perangkat yang diciptakan oleh Nintendo untuk memainkan konsol Wii. Teknologi ini memungkinkan pemain untuk lebih banyak gerak saat bermain game.

Tips Memilih Game PC Terbaik

Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game_Tips Memilih Game PC Terbaik
Game PC Berhasil Mengubah Dunia Game_Tips Memilih Game PC Terbaik

Setelah mengetahui berbagai game PC berhasil mengubah dunia game dan inovasi game modern. Kami ingin berbagi sedikit informasi mengenai cara memilih game PC. 

Meski sebenarnya ini masalah selera, tapi ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan saat memilih game PC. Pertama adalah pastikan PC memiliki spesifikasi yang cocok untuk memainkan game tersebut.

Sebab, biasanya setiap game memiliki spesifikasi tersendiri. Apa lagi game baru, tentunya memerlukan PC yang lebih mumpuni. Jika Anda memainkan game yang tidak sesuai spesifikasi, maka akan banyak masalah.

Misalnya game akan sering lag atau bahkan tidak bisa dibuka sama sekali. Beberapa spesifikasi yang perlu diperhatikan adalah kartu grafis, prosesor, dan tipe operating system.

Kemudian, pastikan pilih game yang minim bugs. Bugs sendiri adalah sebuah eror kecil dalam sistem teknologi. Meski tidak terlalu fatal, tapi bugs akan mengganggu kenyamanan saat bermain. 

Contoh bugs pada game PC berhasil mengubah dunia game adalah gerakan karakter yang tidak natural. Bugs dalam game juga bisa berupa setting tempat yang tidak sesuai dengan seharusnya. 

Selain itu, pada beberapa permainan populer bugs bisa menghadirkan karakter mengerikan. Tips ketiga untuk memilih game di PC adalah sebisa mungkin pilih yang memiliki ukuran ringan.

Artinya, memori PC yang diperlukan untuk memainkan game tersebut tidak terlalu besar. Sehingga, PC tetap pada performa maksimal saat menjalankan permainan pilihan Anda.

Atau jika mau, Anda bisa memainkan game secara online di website pengembang game. Dengan cara ini gamers tidak perlu lagi mengunduh software games di PC.

Tips berikutnya adalah pilih genre game paling sesuai dengan kemampuan Anda. Apa lagi jika Anda ingin ke tingkat profesional. Jika sudah mampu menguasai satu genre, maka bisa mencoba genre lainnya.

Baca juga: Game Android Terbaik untuk Mabar Berikut Daftarnya

Dari dulu hingga sekarang, game memang menjadi hal yang paling disukai oleh banyak orang. Hal ini juga tidak terlepas dari kemajuan teknologi yang membuat banyak game PC berhasil mengubah dunia game.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *