Kenapa Game Mobile Legend dan Free Fire Banyak Diminati

4 min read

Mobile Legend dan Free Fire

Kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati? Pertanyaan tersebut kerap muncul, baik di kalangan gamers maupun bukan. Mengingat sebenarnya banyak pilihan game serupa, tetapi keduanya mempunyai kepopuleran tinggi.

Baca juga :Cara Main Game Free Fire Tanpa Kuota

Seperti yang para gamers diketahui, Mobile Legend (ML) merupakan game MOBA, seperti AOV dan Vainglory. Sedangkan Free Fire (FF) adalah permainan battle royale, seperti PUBG serta Call of Duty Mobile.

Beberapa game di atas bukannya kalah populer, tetapi memang ML dan FF punya penggemarnya sendiri. Mulai dari dapat dimainkan lewat smartphone low end, controller mudah, dan sebagainya menjadi alasan kepopulerannya.

Namun sebelum membahas alasan banyak peminatnya, akan Kita bahas dahulu perbedaan dari kedua game ini. Terakhir akan dijelaskan pula mengenai spesifikasi smartphone yang kompatibel kalau kalian ingin memainkannya.

Mobile Legend dan Free Fire Banyak Diminati, Ini Perbedaan Keduanya

Mobile Legend dan Free Fire

Sebelum membahas mengenai kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati, akan dibahas perbedaannya dahulu. Dimana sebelumnya Mobile Legends dikembangkan oleh Moonton serta perilisannya pada Juli 2016.

Bergenre MOBA atau multiplayer online battle arena, bisa dibilang sangat populer, khususnya di Asia Tenggara. Kepopulerannya ini ditunjukkan salah satunya dengan puncak pemain bulanannya yang sampai 100 juta pemain.

111 Dots Studio sendiri merupakan pengembang permainan Free Fire, sedangkan penerbitnya adalah Garena. Perilisannya sendiri pada bulan September 2017 dan dapat dimainkan oleh pengguna iOS maupun Android.

FF ini pernah mendapatkan penghargaan tahun 2019 sebagai game mobile paling banyak di download. Pada bulan Mei 2020 sendiri, FF juga berhasil cetak rekor pengguna aktif hariannya melebihi 80 juta pemain.

  • Perbedaan ML dan FF dari Segi Genre

Kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati padahal ada beragam permainan dengan genre serupa? Seperti sudah dijelaskan sebelumnya, ML yang bergenre MOBA ini dapat dimainkan hingga 10 pemain.

Dimana banyak hero dengan skin yang bisa didapatkan secara gratis maupun berbayar. Sedangkan FF bergenre battle royale, kalian akan bermain sebagai survival shooter yang memerlukan senjata api.

  • Perbedaan Battle

Kemudian pada Free Fire merupakan third person shooter, sehingga kalian tidak hanya berfokus menembak. Dalam battle diharuskan untuk bertahan dalam durasi waktu tertentu dan bertahan di suatu pulau untuk menang.

Sedangkan battle Mobile Legends adalah pemain akan membentuk team dan menghancurkan base lawan untuk menang. Nantinya masing-masing team dapat berperan sesuai hero maupun role berbeda untuk saling bekerja sama.

Kenapa Game Mobile Legend dan Free Fire Banyak Diminati? Mulai dari Alasan ML Populer?

Mobile Legend dan Free Fire

Mulai dengan alasan Mobile Legends populer, diantaranya adalah controller mudah, bahkan dapat dimainkan pada smartphone low end. Belum lagi gameplay unik dengan banyak pilihan hero berikut skinnya.

  • Kontroller Mudah

Gamers casual kemungkinan besar akan menyukai permainan ini, mengingat mekanisme kontrolnya yang tergolong mudah. Adanya virtual pada menjadikan pemain dengan mudah mengontrol seluruh pergerakan karakter atau hero digunakan.

  • Dapat Dimainkan pada Smartphone Low End

Ukuran ML terbilang tidak begitu besar, yaitu 500 MB untuk ukuran data awal. Bisa dimainkan pada smartphone low end memang menjadi alasan kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati.

  • Beragam Pilihan Unik Hero dari Berbagai Negara

Salah satu cara developer permainan ini untuk menarik banyak peminat adalah dengan menghadirkan ragam karakter hero. Bahkan beberapa terinspirasi dari beragam negara, misal Min Sitthar dari Thailand hingga Gatotkaca asal Indonesia.

  • Gameplay Unik

Sering dianggap Dota 2, tetapi permainan ini dinilai lebih mudah dimainkan. Salah satu alasan kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati tentu karena gameplay yang menarik serta unik.

  • Dapat Dimainkan dengan Teman

Tidak hanya bisa dimainkan beberapa pemain, kalian juga bisa satu team dengan teman dalam semua mode permainannya. Caranya adalah dengan aktifkan Facebook atau e-mail ID pada game dahulu.

  • Grafik Cukup Baik

Bisa dibilang grafik item, map, karakter, efek skill, dan sebagainya dari ML ini cukup bagus. Bahkan untuk gerakan ketika menyerang musuh juga tidak terlihat kaku, menjadi salah satu alasan kepopulerannya.

Ini 6 Alasan Free Fire Populer, Termasuk karena Banyak Event

Mobile Legend dan Free Fire

Kepopuleran Free Fire sudah pasti bukan tanpa alasan, beberapa hampir sama dengan alasan mengapa ML populer. Diantaranya karena ukurannya yang ringan, banyak pilihan karakter dan senjata, hingga sering ada event.

  • Ukuran Ringan

Kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati, salah satu alasan utamanya karena bisa dimainkan dalam smartphone low end. Termasuk FF yang ringan ukurannya, berbagai device akses tanpa lag.

  • Pilihan Senjata Beragam

Memiliki setidaknya 8 jenis dengan total 49 senjata, terbilang cukup banyak untuk menarik minat gamers. Tentunya Garena juga aktif menghadirkan berbagai senjata baru untuk bertahan para pemainnya.

  • Pilihan Karakter Unik

Beragam pilihan karakternya, setidaknya ada 54 pilihan karakter dapat kalian mainkan pada permainan battle royale ini. Keunikan masing-masing karakter menjadi alasan kenapa Game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati.

  • Diamond Tergolong Murah

Dibandingkan game mobile populer lain, bisa dibilang diamond FF relatif lebih murah. Disediakan pilihan pembelian dalam bundle juga, tentunya harganya lebih terjangkau. Menjadikan gamers lebih hemat dalam top up.

  • Grafik Terbilang Lumayan

Menjadi permainan yang bisa dimainkan pada device spesifikasi rendah, FF termasuk cukup baik dalam segi grafik. Bahkan ada opsi grafiknya, misal memakai smooth atau ultra untuk grafik lebih tinggi.

  • Sering Diadakan Event serta Free Gift

Banyaknya event dan hadiah gratis menjadi alasan lain kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati. Contoh yang populer adalah Elite Pass, event special umum dilaksanakan menjelang akhir season.

Ingin Main Game Mobile Legend dan Free Fire? Ini Spesifikasi Smartphone yang Diperlukan

Mobile Legend dan Free Fire

Meskipun sudah disebutkan sebelumnya apabila dua permainan ini bisa dimainkan pada smartphone low end, ternyata ada spek minimum untuk diperhatikan. Dari segi memori internal sampai sistem operasi, ini dia detailnya.

  • Spek Minimum Smartphone Main ML

Salah satu alasan kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati adalah ukurannya yang kecil. Namun tentunya harus menyisakan memori internal tertentu supaya nyaman memainkannya. 

Khusus ML, setidaknya kalian harus punya memori internal lebih dari 2 GB. Sedangkan sistem operasi yang mendukung adalah Android 4.0 ke atas. Pada iOS minimalnya versi 10.0 atau lebih baru.

Jenis processor quad core sendiri sudah dapat memainkannya. Namun besar kemungkinan akan lag, maka lebih disarankan menggunakan octa core. Sedangkan kapasitas RAM minimalnya yaitu 1 GB.

  • Spek Minimum Smartphone Main FF

Sedangkan kalian yang ingin main FF, CPU minimal untuk Android adalah dual core 1.2 Ghz. Sistem operasi minimalnya yaitu Android 4.4 dengan ROM 2.5 GB serta RAM kapasitas 2 GB.

Kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati alasannya juga bisa dimainkan pada iOS juga, tidak hanya Android. Khusus FF, minimal versinya adalah iOS 11 menggunakan iPhone 6s.

Namun tentunya untuk spesifikasi yang direkomendasikan sebaiknya menggunakan octa core 2.0GHz. Sedangkan kapasitas RAM adalah 4 Gb dan ROM 4 GB untuk bisa merasakan permainan lebih lancar, minim lag.

Pada dasarnya baik untuk ML dan FF memang spesifikasi minimal yang diperlukan terbilang rendah. Namun lag pasti kerap ditemukan, itulah mengapa sebaiknya gunakan spesifikasi yang disarankan untuk akses lebih lancar.

Meskipun ada banyak pilihan permainan dengan genre sama, ML dan FF tidak dipungkiri menjadi beberapa yang terpopuler. Bahkan keduanya juga pernah mendapatkan penghargaan berhubungan dengan kepopulerannya.

Kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati tentu bukan tanpa alasan. Misalnya saja pada Mobile Legends yang bergenre MOBA, alasan kenapa kepopuleran tinggi salah satunya gameplay unik.

Belum lagi ada banyak pilihan hero serta skin, menjadikan gamers juga semangat memainkannya. Selain bisa bermain dalam satu team bersama teman dengan lebih dahulu aktifkan Facebook dan e-mail ID.

Sedangkan pada Free Fire yang bergenre battle royale, beberapa alasan kepopulerannya juga sama. Termasuk mengenai ukurannya yang kecil, serta dapat diakses pada smartphone dengan spesifikasi low end.

Baca juga : Build Hilda Terbaru Mobile Legends Otomatis Menang

Alasan lainnya adalah pilihan karakter berikut senjata yang tidak kalah beragam serta unik. Banyaknya event maupun hadiah gratis juga menjadi alasan kenapa game Mobile Legend dan Free Fire banyak diminati.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *