Game yang Rilis Maret 2023 di PS4 Jangan Dilewatkan

4 min read

game yang rilis Maret 2023 di PS4

Kita memiliki kabar gembira bagi para pecinta game, karena kita akan menginformasikan daftar game yang rilis Maret 2023 di PS4. Maka dari itu, jangan sampai melewatkan informasi ini. Terlebih untuk kalian para gamers professional. Hal ini sangat penting untuk diketahui. 

Baca juga : Rekomendasi 5 Game Klasik iOS yang Banyak Digunakan

Selain itu, tidak hanya seru di PS4 saja. Kalian juga bisa memainkannya di PS5, XBox One, Xbox Series, PC, dan switch. Hal itu, tentunya semakin menambah keseruan permainan ini untuk dimainkan. 

Kalian tidak akan lagi kesulitan untuk mengakses permainan ini. Hal tersebut merupakan salah satu keunggulan game yang dirilis bulan ini. Itulah mengapa kita memberikan informasi ini secepat mungkin. 

Pentingnya Mengetahui Game yang Rilis Maret 2023 di PS4 Terbaru

Pentingnya Mengetahui Game yang Rilis Maret 2023 di PS4 Terbaru
Pentingnya Mengetahui Game yang Rilis Maret 2023 di PS4 Terbaru

Saat ini bermain game bukan hanya dijadikan ajang untuk hiburan, tetapi juga dijadikan ajang untuk beradu keahliannya. Bahkan tidak sedikit yang menjadikan sebuah game sebagai ajang bertaruh dan mendapatkan uang. 

Itulah mengapa banyak gamers berlomba-lomba mencari referensi mengenai berbagai jenis game terbaru. Dengan demikian pentingnya mengetahui game yang rilis Maret 2023 di PS4. Agar para gamers tersebut bisa mengasah keahliannya. 

Keahlian dalam bermain game semakin terasah bila game tersebut dipelajari dari sejak dini. Selain itu, semakin banyak gamers yang mengetahui game ini semakin besar peluang untuk menang dan handal.

Hal itu menjadi salah satu alasan mengapa pentingnya mengetahui game yang rilis Maret 2023 di PS4. Terlebih untuk kalangan profesional karena gamer harus mempelajari game terlebih dahulu sebelum memulai bermain. 

Terlebih, banyak jenis game baru bermunculan pada bulan Maret ini. Bahkan tidak sedikit game yang diciptakan dengan strategi baru. Hal ini membuat gamer harus mempelajari lebih banyak akan hal tersebut.

Maka dari itu, pentingnya mengetahui dari sejak dini agar gamer memiliki teknik untuk menguasai permainan dan strateginya. Dengan demikian, gamer lebih piawai dan professional untuk memainkan game terbaru ini. 

8 Game yang Rilis Maret 2023 di PS4 Terkini

Fatal Frame
Fatal Frame

Seperti yang telah disinggung sebelumnya, pentingnya bagi kalian pecinta game untuk mengetahui game yang rilis Maret 2023. Maka dari itu, kalian harus mengenal lebih banyak daftar game tersebut. 

Terlebih buat kalian yang ingin bermain handal di game terbaru ini. Maka mengenal daftar game tersebut menjadi sebuah keharusan. Bahkan, game rilis terbaru ini jauh lebih seru dibandingkan game sebelumnya. 

Pada informasi kali ini, kita tidak hanya memberikan informasi seputar game yang akan rilis saja, melainkan juga memberikan informasi mengenai trailernya di YouTube. Agar kalian memperoleh sedikit bayangan mengenai game-game tersebut. Berikut daftar game yang rilis Maret 2023 di PS4:

  • Fatal Frame

Koei Tecmo mengatakan untuk merilis gamenya yaitu Fatal Frame edisi Mask of the Lunar Eclipse. Salah satu game yang rilis Maret 2023 di PS4 ini bercerita mengenai misteri pulau Rougetsu. 

Kalian harus bisa memecahkan teka-teki yang terdapat pada pulau tersebut. Visualisasi yang apik membuat game ini menarik dan menantang. Di game ini juga terdapat 4 karakter utama yang bisa dipilih.

  • The Great War

The Great War
The Great War

Game ini bercerita tentang perang dunia ke-1 kalian harus mengambil kendali prajurit Jerman atau tentara sekutu. Kalian juga harus melalui pertempuran Somme dan pertempuran Verdun. 

Berbeda dengan game perang pada umumnya, game yang rilis Maret 2023 di PS4 ini mengharuskan pemain untuk menyusun strategi sendiri serta membuat markas sendiri. Tidak hanya itu, pemain juga harus merekrut tentara sendiri. 

Sebagai gambaran, kalian bisa buka YouTube agar kalian mengetahui trailernya. Dengan begitu, kalian bisa mengetahui ancang-ancang yang harus diambil sebelum memulai permainan. 

Selain itu, kalian juga tidak perlu repot-repot lagi mencari tokoh karakter utama yang terdapat pada game ini. Bahkan pemain bisa mengenal tokoh utama tersebut dengan klik link tersebut.

  • Bayonetta

Bayonetta
Bayonetta

Game ini merupakan game exclusive Nintendo. Pada game yang rilis Maret 2023 di PS4 ini mengusung edisi Cereza dan the Lost Demond. Cereza berteman dengan the Lost Demon bernama Cheshire. 

Cheshire menjadi demon pertama yang dimiliki oleh Cereza. Pemain harus bisa mengendalikan Cereza dan Cheshire agar keduanya bisa berkoordinasi untuk mengalahkan faeries

Kalian bisa mengetahui trailernya dari YouTube. Setidaknya kalian memiliki gambaran mengenai karakter utamanya serta strategi Cereza untuk mengalahkan faeries

Terlebih kalian harus bisa mengendalikan keduanya. Maka dari itu, kita memberikan informasi terkait game ini agar tidak lagi kesulitan untuk mencari referensi yang lengkap. 

  • Deceive Inc

Deceive Inc
Deceive Inc

Game ini mengharuskan pemain sebagai peretas professional. Nama game itu sendiri merupakan sebuah perusahaan peretas yang memiliki karyawan-karyawan dengan tujuan untuk meretas sistem keamanan lawan. 

Setiap pemain harus memiliki misi untuk meretas perusahaan pesaing. Dengan demikian, kalian harus membentuk sistem bersama dengan pemain lain. Agar kalian bisa menyelesaikan misi masing-masing. 

Dikarenakan game ini memiliki misi khusus untuk mendobrak sistem keamanan lawan, sehingga kalian harus memiliki tim yang profesional guna menuntaskan misi tersebut. Maka dari itu, kalian harus mempelajarinya dari YouTube.

Agar kalian memiliki gambaran mengenai apa saja strategi yang harus kalian lakukan untuk bisa memenangkan misi tersebut. Maka dari itu, pentingnya trailer di YouTube ini.

  • The Last of Us (Part 1)

The Last of Us (Part 1)
The Last of Us (Part 1)

Game ini bercerita mengenai anak dan ayah yang bertahan di sebuah kota, yang mana hampir semua penduduknya telah berubah menjadi zombie. Keduanya harus bisa mempertahankan diri dari serangan zombie-zombie tersebut. 

Pada mulanya game ini dirilis pada PS3 dan menuai sukses. Game ini berhasil meraih sukses dan akan mengangkat cerita John Miller lalu menampilkannya menjadi sebuah game, yang diberi nama The Last of Us (Part 1).

Siapapun yang melihat game ini pasti tidak akan percaya jika game ini memiliki karakter utama dari efek 3 dimensi berteknologi tinggi. Hal itu yang membuat karakternya seakan seperti manusia. 

Itulah mengapa kita menginformasikan sebuah game menakjubkan dan juga menarik ini. Seakan-akan pemainnya tidak sedang bermain game

  • WWE 2K23

WWE 2K23
WWE 2K23

Kalian yang menyukai game dengan tema pergulatan sebaiknya mengetahui WWE. Di dunia nyata, WWE memiliki idola utama yaitu John Cena. WWE hadir sebagai game yang rilis Maret 2023 di PS4.

Game ini diciptakan dengan fitur lebih lengkap, serta menampilkan John Cena sebagai karakter utamanya. Kabar baik untuk penggemar John Cena karena bisa memainkan dan menyaksikan langsung John Cena dalam game.

Kalian tidak akan kesulitan mencari sosok John Cena serta sistem permainannya pada game ini bila melihat trailer WWE di YouTube.

Dengan begitu, kalian bisa mendapatkan referensi lebih lengkap terkait game ini. Selain itu, kalian seakan diajak untuk mengikuti jejak perjalanan John Cena from Zero to Hero.

  • MLB The Show 23

MLB The Show 23
The Last of Us (Part 1)

Buat kalian penggemar game bertema baseball, tentunya tidak asing lagi dengan MLB series. Kabar baiknya, MLB akan hadir sebagai game yang rilis Maret 2023 di PS4 dengan fitur lebih lengkap. 

Kini, performa game ini lebih menarik karena mengusung tema lebih realistis. Dengan demikian, pemain lebih leluasa untuk memilih pengalaman permainan yang semakin variatif, sehingga menambah pengalaman lebih seru.

Kini, kita juga menginformasikannya melalui trailer ini agar kalian juga memahami strategi terbaik untuk memenangkan baseball dengan mudah karena tidak semua orang bisa menjadi professional

Selain itu, pada game MLB the show mengusung tema-tema terbaru sehingga harus mengetahui trailernya terlebih dahulu. Maka dari itu, jangan sampai melewatkan hal ini dengan mendapatkan lebih banyak referensi. 

  • Resident Evil 4

Resident Evil 4
Resident Evil 4

Game yang dirilis oleh Capcom pada tahun 2022 lalu ini berhasil menuai sukses. Kini game tersebut kembali hadir sebagai game yang rilis Maret 2023 di PS4 yang seru dan dinantikan. 

Maka dari itu, pada bulan Maret ini, Capcom merilis versi terbaru yaitu Resident Evil 4. Game ini membawa banyak pembaruan. Mulai dari karakter, senjata, teknik menyerang dan serangan. 

Mengingat game sebelumnya Resident Evil sukses, tentunya banyak yang penasaran mengenai trailer game terbarunya.

Baca juga : Daftar Forum Game Terpopuler di Indonesia Tahun 2023

YouTube memudahkan kalian mencari referensi mengenai Resident Evil 4. Terutama buat kalian yang masih kebingungan mencari teknik pertarungan terbaik, agar bisa memenangkan misinya. 

Bulan Maret menjadi bulan yang ditunggu-tunggu oleh gamers karena banyak game baru bermunculan dan beberapa diantaranya mengusung tema terbaru, sehingga pentingnya mengetahui game yang rilis Maret 2023 di PS4.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *