Berikut Cara Split Window di Mac, Versi Terupdate dan Lama!

4 min read

Berikut Cara Split Window di Mac, Versi Terupdate dan Lama!

Cara split Window di Mac biasa digunakan oleh para pengguna yang merasa kurang nyaman jika hanya satu layar. Sehingga, membuatnya harus mencari cara bagaimana membuat tampilan layar menjadi lebih nyaman.

Baca juga : Fitur Tersembunyi iPhone yang Jarang Diketahui Orang

Untuk membagi tampilan jendela atau split Window dilakukan secara manual. Jadi tak perlu harus menekan tombol hijau jika ingin beralih menuju tampilan full screen misalnya saja split view.

Split view merupakan salah satu fitur yang membuat MAC dapat menjalankan dua aplikasi sekaligus dalam waktu bersamaan. Meskipun memakai split view, kalian akan diperlihatkan tampilan full screen yang terpisah.

Aplikasi Magnet Kompatibel dengan Mac

Aplikasi Magnet Kompatibel dengan Mac
Aplikasi Magnet Kompatibel dengan Mac

Pernahkah kalian mendengar aplikasi Magnet? Aplikasi satu ini tersedia di Mac App Store dan harganya cukup terjangkau. Selain itu, juga kompatibel dengan Mac OS X ataupun macOS terupdate.

Dikarenakan download dari App Store, kalian tidak harus khawatir apalagi takut akan mengubah atau merusak sistem Mac. Cara split Window di Mac cukup dengan mencari aplikasi ini di App Store.

Setelah kalian berhasil melakukan penginstalan, kalian perlu mengaktifkan izin akses memakai “Accessibility” secara manual. Ikuti panduan juga tutorial yang terdapat dalam jendela aplikasinya dan magnet siap untuk diakses pengguna.

Supaya lebih nyaman, sebaiknya pengguna menyalakan magnet saat pertama kali ingin login ke Mac. Berilah tanda centang pada opsi ketika akan menjalankan aplikasi Magnet pada saat pertama kali digunakan.

Cara Split Window di Mac dengan Aplikasi Magnet

Lalu bagaimana cara split Window di Mac jika dioperasikan dengan menggunakan aplikasi Magnet? Kalian bisa mencoba dengan membuka dua jendela aplikasi seperti Google Chrome dengan Microsoft Edge. 

Nantinya tampilan layar yang muncul di dalam split screen Window adalah kedua jendela tersebut. Caranya adalah dengan melakukan drag pada salah satu aplikasi ke sudut kiri maupun kanan. 

Kemudian untuk jendela aplikasi lain, cobalah drag ke sisi yang lain hingga mencapai tepi screen. Langsung saja lepaskan drag, sampai tampilan berubah menjadi setengah dari layar.

Maka, secara otomatis, fitur snap assist langsung muncul dan membantu pengguna dalam menyusun tampilan split pada Windows. Adapun, dari hasil akhir screen tersebut, pengguna masih bisa mengubahnya di setting Magnet.

Langkah Mudah untuk Membuka Split View 

Jika sebelumnya sudah membahas mengenai aplikasi Magnet yang dapat melakukan split view. Untuk cara split Window di Mac berikutnya adalah dilakukan secara langsung pada Windows.

Kemudahan dari split view adalah para pengguna Macbook bisa mengakses kedua app secara bersamaan. Sehingga, tidak harus repot membukanya secara bergiliran atau satu persatu, simak penjelasannya di bawah ini.

  1. Cara split Window di Mac pertama adalah pengguna bisa memilih jendela yang akan dipakai dengan melakukan klik pada area jendela tersebut.
  2. Kemudian memperlihatkan tampilan bar menu yakni dengan memindahkan penunjuk ke arah atas layar.
  3. Selanjutnya ialah dengan menukar posisi jendela dan menarik jendela ke bagian sisi lainnya.
  4. Pengguna langsung saja menyesuaikan lebar jendela dengan menarik garis secara vertikal di antara jendela.
  5. Alihkan langsung ke app lain atau desktop jika memakai mission control atau bisa gunakan gerakan multi touch. Gerakan ini seperti menggeser ke arah kiri atau kanan memakai empat jari di trackpad.

Cara split Window di Mac diatas adalah tahapan yang bisa diikuti oleh pengguna untuk melakukannya. Pekerjaan pun menjadi lancar dan tidak ada hambatan dikarenakan dapat dilakukan sekaligus di waktu yang sama.

Langkah untuk Keluar dari Tampilan Split View

Sesudah kalian mencoba cara split Window di Mac dan mengaplikasikannya sendiri. Sekarang, saatnya kami membahas agar bisa keluar dari split view jika sudah tidak digunakan untuk membuat layar kembali lagi.

Maka, nantinya layar akan berubah menjadi full screen atau 100% tampilannya penuh. Berikut ialah beberapa langkah yang harus diikuti oleh pengguna untuk bisa keluar dari tampilan split view.

  1. Langkah pertama adalah dengan memindahkan penunjuk ke arah atas layar untuk memperlihatkan tombol jendelanya.
  2. Lalu, pengguna hanya lakukan klik tombol layar penuh pada salah satu jendela. Jendela itulah yang nantinya akan membuat tampilan keluar dari split view.
  3. Jendela lainnya akan beralih menuju tampilan layar penuh. Jadi, pengguna dapat beralih ke jendela layar penuh menggunakan mission control atau dengan memanfaatkan gerakan multi touch, menggeser memakai empat jari.

Bagaimana? Cukup mudah bukan untuk dipraktekan secara mandiri. Ikuti langkah-langkahnya dari awal sampai akhir ya supaya sesuai dengan urutan dan berhasil mengaplikasikannya di Windows Macbook milik kalian.

Sesuaikan dengan Tipe Windows yang Dimiliki Pengguna

Jika kalian ingin masuk ke dalam split view kemudian mengikuti cara split Window di Mac. Tentunya kalian harus menyesuaikannya pada versi macOS yang digunakan dari para penggunanya.

  1. Tahan petunjuk pada bagian atas tombol layar penuh, di sudut kiri atas jendela atau bisa juga dengan mengklik serta menahan tombolnya.
  2. Kemudian, pilihlah “Letakkan Jendela ke Kiri Layar” atau bisa saja “Letakkan jendela ke bagian kanan layar” dari bagian menu. Maka, nantinya akan ada jendela yang mengisis sisi layar.
  3. Berikutnya, tekan jendela pada bagian sisi layar lainnya untuk memulai memakai kedua jendela secara bersamaan.

Lalu untuk tipe dari macOS Mojave, Sierra, High Sierra, El Capitan, berikut beberapa langkah yang bisa kalian ikuti:

  1. Tekan dan tahan tombol layar penuh di bagian sudut atas jendela
  2. Pada saat menahan tombol, maka jendela akan menciut dan pengguna bisa menarik ke arah sisi kiri atau kanan layar.
  3. Lepaskan tombol dan tekan jendela ke arah sisi lain bagian layarnya supaya bisa mulai mengakses kedua jendela secara berbarengan.

Cobalah dan ikuti setiap tahapan yang diberikan, sehingga bisa memudahkan pekerjaan pada PC. Ikuti tahapannya berdasarkan urutan yang sudah diberikan, jadi pengguna juga semakin dipermudah.

Tidak Bisa Masuk ke dalam Split View pada Versi Terbaru

Untuk kalian yang tidak masuk ke dalam split view di Windows ketika sudah mencobanya. Kami memiliki beberapa bentuk penyelesaian yang dapat dilakukan, ini diperuntukkan khusus versi terbarunya saja.

  1. Di macOS Ventura atau versi terupdate, kalian bisa memilih menu pada Apple.
  2. Mencari dan menekan pengaturan pada bagian sistem.
  3. Tekan desktop dan dock dalam bar bagian samping.
  4. Kemudian, gulirkan ke arah bawah untuk sisi bagian kanan serta pastikan “Tampilan mempunyai spaces terpisah” untuk dinyalakan.

Kalian dapat mengikuti langkah-langkah penyelesaian dari kami untuk versi terbarunya. Hal tersebut dikarenakan berbeda dengan versi lebih lama, penting sekali disesuaikan dengan versi perangkat dan cara split Window di Mac.

Tidak Bisa Melakukan Split View di Windows Versi Lama?

Adapun, bagi kalian yang ingin menerapkan cara split Window di Mac, akan tetapi tidak bisa dilakukan. Berikut solusi penyelesaiannya untuk versi Mac lebih lama, pahami penjelasan berikut ini.

  1. Di macOS pada versi yang lebih lama, pengguna dapat memilih menu Apple.
  2. Kemudian menekan preferensi sistem di dalam menu tersebut.
  3. Setelah itu, tekan mission control dan pastikan “Tampilan memiliki spaces terpisah” untuk dipilih.

Pengguna bisa mengikutinya untuk versi PC yang lebih lama bukan versi terbarunya. Jadi, tidak bisa asal untuk menggunakannya dan harus disesuaikan dengan spesifikasi dari perangkat yang dimiliki.

Mudah Lakukan Resize di Windows dan Ada Alternatif Jika Alami Bug

Mudah Lakukan Resize di Windows dan Ada Alternatif Jika Alami Bug
cara split window di Mac

Selain beberapa penjelasan sebelumnya terkait dengan cara split Window di Mac, kami akan membahas mengenai cara untuk resize di Windows. Resize ini bisa kalian gunakan di dalam mode split view.

Bahkan, caranya juga tidak sulit, karena kalian cukup klik dan drag di area hitam bar pemisah. Namun, aplikasi yang tidak terdapat di latar depan akan membuat perubahan ketika pengguna mengaturnya. 

Kami juga memiliki beberapa tips terkait dengan pemakaian split view mode. Sama halnya dengan perangkat lunak baru, split view mode ini mempunyai beberapa bug di dalam developer.

Apabila semua aplikasi tidak bekerja, hal ini dikarenakan salah satu metode alternatif untuk masuk mode split view. Sehingga tidak bisa membuat pengguna menjalankan dua sampai tiga aplikasi secara bersamaan.

Akan tetapi, kalian masih bisa melakukannya dengan memakai bantuan dari aplikasi pihak ketiga. Kemudian, jika semua komputer tidak bekerja, pastikan terlebih dulu untuk mencoba seluruh cara yang telah dijelaskan.

Baca juga : Macam-macam Cheat GTA PS2 yang Bisa Kamu Coba

Harus menampilkan ruang terpisah di dalam pengaturan mission control sehingga akan memudahkan tampilan saat bekerja. Cara split Window di Mac dari kami dapat kalian jadikan alternatif supaya mempermudah pekerjaan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *